Daftar 10 Perguruan Tinggi Terbaik Yogyakarta Versi Kemenristekdikti

Daftar 10 Perguruan Tinggi Terbaik Yogyakarta Versi Kemenristekdikti

Menurut Kemeristekdikti, dilakukan hal itu sebagai upaya memetakan mutu dan potensi perguruan tinggi di Indonesia. Mutu pendidikan itu dinilai dari empat komponen, yakni kualitas Sumber Daya Manusia (SDM), kualitas kelembagaan; kualitas kegiatan kemahasiswaan serta kualitas penelitian dan publikasi ilmiah. Menurut...
read more
Track Menantang Menuju Gua Keramat: Gua Langse Gunung Kidul Yogyakarta

Track Menantang Menuju Gua Keramat: Gua Langse Gunung Kidul Yogyakarta

Mitos Dan Urban Legend Gunungkidul memang kental dengan mitos. Ribuan tempat yang dipercaya memiliki nilai spiritualitas tersebar di banyak tempat. Lagi-lagi karena daerah ini memiliki sejarah panjang dan hubungan dengan banyak kerajaan seperti Majapahit dan M...
read more
Afgan “Diusir” dari Panggung Prambanan Jazz 2017

Afgan “Diusir” dari Panggung Prambanan Jazz 2017

“Semalem ngalamin pengalaman manggung yang gak mengenakan, pertama kali ngalamin kaya gini. Jadi dari awal memang acaranya ngaret banget, gw seharusnya perform jam 8 malam. Tapi gw baru naik panggung sekitar jam 10 malam. Dan karena ada international art...
read more
15 Museum di Yogyakarta yang Pantes Jadi Destinasi Wisata Edukasi

15 Museum di Yogyakarta yang Pantes Jadi Destinasi Wisata Edukasi

Monumen Jogja Kembali Akses untuk sampai di Monumen Jogja Kembali jika anda berada di Tugu Jogja, anda bisa menuju ke arah Utara. Lurus terus saja, hingga Lampu Merah ke-3 anda akan menemui perempatan Ringroad Monjali. Anda bisa memarkir mobil setelah perem...
read more
Social Media Workshop with Wiliiam Sudhana & Edi Hartono Liem

Social Media Workshop with Wiliiam Sudhana & Edi Hartono Liem

Social Media Workshop with Wiliiam Sudhana & Edi Hartono Liem Tanggal: Jum’at, 25 Agustus 2017 Tempat: EKologi Desk & Coffee (Jl. Pandean Sari Blok IV No. 10A Condong Catur Yogyakarta) Harga tiket masuk: Rp 185.000 Workshop about social media impa...
read more
Yogyakomtek 2017 – Pameran Teknologi Tematik Terbesar Se-DIY

Yogyakomtek 2017 – Pameran Teknologi Tematik Terbesar Se-DIY

Tanggal: 2-6 September 2017 Tempat: Jogja Expo Center (JEC) Harga tiket masuk: Rp. 5.000 APKOM Punya Gawe kembali lagi ni. Di acara YOGYAKOMTEK 2017, tema kali ini adalah FUN & EXPERIENCE. Dimana kamu bisa ngerasiin teknologi terbaru dari Intel, menangi...
read more
20 Tempat Wisata Jogja Hits dan Instragamable yang Cocok Buat Wisata Weekend Ini

20 Tempat Wisata Jogja Hits dan Instragamable yang Cocok Buat Wisata Weekend Ini

Watu Goyang Mangunan Satu lagi spot selfie baru yang ada di kawasan Mangunan Dlingo selain Bukit Mojo. Adalah objek wisata Watu Goyang yang mulai muncul di tahun 2017 ini tepatnya di awal bulan Maret. Masih menyuguhkan pemandangan yang sama seperti...
read more
Ada Water Park Baru di Kulon Progo ?

Ada Water Park Baru di Kulon Progo ?

Kedung Pedut Yeay… water park yang dimaksud adalah water park alami Kedung Pedut. Kalau mau menenangkan diri dari riuhnya perkotaan, cobalah menuju Jogja bagian barat. Melewati jalan godean teruslah kebarat hingga melewati jembatan Kali Progo. Dari sini pema...
read more
Ada Water Park Baru di Kulon Progo ?

Ada Water Park Baru di Kulon Progo ?

Yeay… water park yang dimaksud adalah water park alami Kedung Pedut. Kalau mau menenangkan diri dari riuhnya perkotaan, cobalah menuju Jogja bagian barat. Melewati jalan godean teruslah kebarat hingga melewati jembatan Kali Progo. Dari sini pemandangan mulai...
read more